Chart (umumnya) merupakan senjata utama dari seorang trader saham. Chart adalah alat bantu untuk mengetahui apa yang sedang terjadi terhadap pergerakan harga saham. Chart lah yang memberitahu saham-saham mana saja yang layak dan tidak layak dibeli. Chartlah yang memberitahu dimana bisa mendapatkan keuntungan. … [Read more...]
Bursa Saham Tidak Memandang Anda Siapa
Seringnya, netral itu hanya utopia. (Seringnya) tidak ada yang benar-benar netral. Biasanya sudah punya posisi sejak dari awal. Sudah berpihak sejak dari dalam pikiran. Jikapun ada yang bilang netral, biasanya cuma lip service saja. Hanya ucapan di bibir saja. Namun, lain dengan bursa saham. Berdasarkan pengalaman Sekolah Saham, Tuan Pasar itu sangat netral. Tuan Pasar tidak … [Read more...]
Seri Indikator Analisis Teknikal: Pola Candlestick Bearish Two Crows
Kembali sekolah saham membahas mengenai pola candlestick. Jika sebelumnya telah dibahas mengenai pola candlestick Bearish Three Star, kali ini akan dibahas mengenai pola candlestick Bearish Two Crows. Pola candlestick ini adalah sebuah pola candlestick Bearish yang memberikan sinyal bahwa tren naik (Bullish) sudah berakhir dan tren turun (Bearish) sedang dimulai. Jelas, ini … [Read more...]