Sudah Senin lagi. Saatnya Sekolah Saham membagikan saham-saham yang punya potensi seminggu kedepan. Silahkan rekomendasi saham mingguan ini disaring kembali agar sesuai dengan kebutuhan masing-masing.
Rekomendasi Saham Mingguan
- Astra Agro Lestari Tbk. (AALI)
- Kresna Graha Investama Tbk. (KREN)
- Selamat Sempurna Tbk. (SMSM)