Seperti yang sudah dibahas dalam artikel sebelumnya, Bursa Saham Indonesia (BEI) masih terus melanjutkan tren naik (Bullish) nya. Walau dengan catatan, tetap saja, bursa masih dalam tren naik (Bullish). Ini berarti rekomendasi saham mingguan tetap terbit. Lagian yang sudah dekat dengan resistance kuat adalah IHSG bukan saham. Dengan kata lain, masih ada saham yang mempunyai potensi kenaikan dalam seminggu kedepan.
Namun, perlu dicatat, jadikanlah rekomendasi saham mingguan ini hanya sebagai referensi saja. Keputusan akhir tetap saja berada ditangan masing-masing. OK, berikut saham-saham yang dapat diperhatikan seminggu kedepan:
Referensi Beli
- Colorpak Indonesia Tbk. (CLPI)
- Harum Energy Tbk. (HRUM)
- Holcim Indonesia Tbk. (SMCB)
- Media Nusantara Citra Tbk. (MNCN)
- Resource Alam Indonesia Tbk. (KKGI)
- Astra Otoparts Tbk. (AUTO)
- BFI Finance Indonesia Tbk.(BFIN)
- Nippon Indosari Corpindo Tbk. (ROTI)
- Selamat Sempurna Tbk.(SMSM)
- Tambang Batubara Bukit Asam (Persero) Tbk. (PTBA)
Referensi Jual
- None